Perintah Dasar Linux

Bagi sebagian besar pengguna, sistem operasi windows sudah sangat familiar dioperasikan karena kemudahannya. Ada perbedaan cara mengoperasikan sistem operasi linux dibanding sistem operasi windows, terutama linux mode CLI (Command Line Interface). Ada banyak perintah-perintah yang bisa dijalankan untuk mengoperasikan sistem operasi Linux, diantaranya sebagai berikut : Simbol $ menandakan kita menggunakan user biasa Simbol #… Read More »

Sistem Operasi (OS) Linux

Pengertian OS LinuxSistem operasi Linux adalah jenis sistem operasi komputer yang bersifat bebas dan sumber terbuka (open source), didistribusikan di bawah lisensi GNU General Public License (GPL) yang memungkinkan pengguna untuk mengunduh, menginstal, dan mengubah kode sumber sistem operasi secara gratis. OS Linux terdiri dari kernel Linux yang dikembangkan oleh Linus Torvalds dan berbagai perangkat… Read More »

Membuat Menu di WordPress

Untuk memberikan rasa nyaman dan memudahkan pengunjung dalam menjelajah website kita, kiranya perlu dilengkapi dengan menu sebagai navigasi untuk membantu pengunjung. Apabila website tidak diberikan fitur navigasi menu tentu akan membuat pengunjung kebingungan saat menjelajah website dan menjadikan pengunjung tidak betah berlama-lama di website kita. Meskipun menu lebih bersifat statis dalam memberikan informasi kepada pengunjung,… Read More »

Static Routing – 3 Router

Setelah kita belajar Static Routing sederhana dengan menggunakan 2 router (baca juga : Static Routing dengan 2 Router), kali ini kita kembangkan dengan menambah 1 router lagi sehingga terdapat 3 router dengan 3 komputer. seperti pada topologi di bawah ini. Sebelumnya, ganti modul interface pada router agar didapat interface lebih dari dua. Kali ini saya… Read More »

Static Routing dengan 2 Router

Static Routing adalah jenis routing yang jalurnya / path ditentukan secara manual oleh administrator jaringan untuk meneruskan paket data ke network tujuan. Untuk lebih memahami cara kerja static routing ini, mari kita buat topologi jaringan sebagai berikut : Konfigurasi Router A Router#conf t Router(config)#int fa0/0 Router(config-if)#ip addr 200.100.10.1 255.255.255.252 Router(config-if)#no shutdown Router(config-if)#exit Router(config)#int fa0/1 Router(config)#… Read More »

Routing

Routing adalah metode yang digunakan oleh para administrator jaringan atau penyedia jasa layanan internet untuk bisa menghubungkan beberapa perangkat dalam jaringan komputer. Proses routing mengatur bagaimana sebuah paket data dikirim dari sebuah komputer yang merupakan anggota dari sebuah network kemudian diteruskan melalui router ke router sehingga sampai kepada tujuannya yaitu komputer lain yang berada di jaringan… Read More »

Konfigurasi Router Sebagai Gaetway VLAN Yang Berbeda Network

Setelah VLAN dan TRUNK kita buat, nampak bahwa komputer yang beda tempat tetapi dalam satu VLAN yang sama, masih bisa saling ping. Akan tetapi apabila kita ping ke VLAN lain yang berbeda jaringan, keduanya tidak bisa saling ping. Oleh karena itu, agar semua komputer dalam jaringan VLAN yang berbeda dapat saling komunikasi, perlu penambahan Router… Read More »

VLAN – TRUNK

Apabila kita ingin membuat lebih banyak vlan dengan menggunakan switch lebih dari satu, maka agar semua komputer dalam vlan yang tersedia dapat saling terkoneksi (utamanya yang masih dalam satu network – lihat gambar), kita gunakan TRUNK. TRUNK adalah mode yang digunakan untuk menghubungkan dua atau lebih switch dalam satu VLAN. Sebelum membuat trunk, buatlah jaringan… Read More »

VLAN (Virtual LAN)

Definisi VLAN VLAN  (Virtual  Local  Area  Network)  merupakan  sekelompok  perangkat pada satu LAN atau lebih yang dikonfigurasikan (menggunakan perangkat lunak pengelolaan)  sehingga  dapat  berkomunikasi  seperti  halnya  bila  perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama, padahal sebenarnya perangkat tersebut berada pada sejumlah segmen LAN yang berbeda. Vlan dibuat dengan menggunakan jaringan pihak ke tiga. VLAN merupakan… Read More »

OSI Layer

Memasuki tahun 1990-an di mana internet semakin populer, makin bermunculan pula protokol dan produk perangkat jaringan yang belum tentu kompatibel dengan protokol lain dari pabrik yang lain pula. Dari kondisi ini badan International Standart Organization (ISO) membuat standarisasi protokol yang saat ini dikenal dengan protokol model Open System Interconnection atau disingkat OSI. Model OSI ini… Read More »